Repositori untuk belajar pemrograman Python dalam bahasa Indonesia

Overview

Python

license code_quality codefac_quality python_build circleCI

Repositori ini berisi kumpulan dari berbagai macam contoh struktur data, algoritma dan komputasi matematika yang diimplementasikan dengan menggunakan bahasa pemrograman Python.

Peraturan dan Pedoman Kontribusi

Dipersilahkan bila ingin melakukan open pull requets atau kontribusi pada repositori Python. Sebelum itu, bacalah terlebih dahulu peraturan dan pedomannya yang dapat ditemukan pada CONTRIBUTING.md.

Quick Access

Semua script yang ada pada repositori ini, dapat diakses dengan cepat lewat link berikut:

Comments
  • Temperature conversion

    Temperature conversion

    Deskripsi (Description)

    Checklist:

    Umum:
    • [x] Saya menambah algoritma terbaru.
    • [ ] Saya memperbaiki algoritma yang sudah ada.
    • [ ] Saya memperbaiki dokumentasi.
    • [ ] Saya menambah dokumentasi.
    Contributor Requirements (Syarat Kontributor) dan Lain-Lain:
    • [x] Saya sudah membaca (I have read) CONTRIBUTING dan sudah menyetujui semua syarat.
    • [x] Saya telah menambahkan docstring yang memberikan penjelasan maksud dari kode yang saya buat.
    • [x] Saya menggunakan bahasa Indonesia untuk memberikan penjelasan dari kode yang saya buat.
    Unit Testing dan Linting:
    • [x] pytest
    • [x] flake8

    Environment

    Saya menggunakan (I'm using):

    • os = windows
    • python = python3 -V (unix) / py -3 -V (Windows-Python launcher)

    linked issue #NOMOR_ISSUE

    ready-to-merge enhancement 
    opened by AdhyWiranto44 21
  • feat: bubble_sort.py

    feat: bubble_sort.py

    Deskripsi (Description)

    Checklist:

    Umum:
    • [x] Saya menambah algoritma terbaru.
    • [ ] Saya memperbaiki algoritma yang sudah ada.
    • [ ] Saya memperbaiki dokumentasi.
    • [ ] Saya menambah dokumentasi.
    Contributor Requirements (Syarat Kontributor) dan Lain-Lain:
    • [x] Saya sudah membaca (I have read) CONTRIBUTING dan sudah menyetujui semua syarat.
    • [x] Saya telah menambahkan docstring yang memberikan penjelasan maksud dari kode yang saya buat.
    • [x] Saya menggunakan bahasa Indonesia untuk memberikan penjelasan dari kode yang saya buat.
    Unit Testing dan Linting:
    • [x] pytest
    • [x] flake8

    Environment

    Saya menggunakan (I'm using):

    • os = linux / windows / macOS
    • python = python3 -V (unix) / py -3 -V (Windows-Python launcher)

    linked issue #NOMOR_ISSUE

    enhancement basic 
    opened by Vishesh-dd4723 12
  • add:list and dictionary comprehension

    add:list and dictionary comprehension

    Deskripsi (Description)

    Checklist:

    Umum:
    • [x] Saya menambah algoritma terbaru.
    • [ ] Saya memperbaiki algoritma yang sudah ada.
    • [ ] Saya memperbaiki dokumentasi.
    • [ ] Saya menambah dokumentasi.
    Contributor Requirements (Syarat Kontributor) dan Lain-Lain:
    • [x] Saya sudah membaca (I have read) CONTRIBUTING dan sudah menyetujui semua syarat.
    • [ ] Saya telah menambahkan docstring yang memberikan penjelasan maksud dari kode yang saya buat.
    • [ ] Saya menggunakan bahasa Indonesia untuk memberikan penjelasan dari kode yang saya buat.
    Unit Testing dan Linting:
    • [x] pytest
    • [x] flake8

    Environment

    Saya menggunakan (I'm using):

    • os = windows
    • python = ``py .3 .9```

    linked issue #139

    ready-to-merge python files markdown files request docs team untuk review request tim python untuk review sudah dirieview! 
    opened by ghost 11
  • Added Sorting Methods

    Added Sorting Methods

    Deskripsi (Description)

    Checklist:

    Umum:
    • [x] Saya menambah algoritma terbaru.
    • [ ] Saya memperbaiki algoritma yang sudah ada.
    • [ ] Saya memperbaiki dokumentasi.
    • [ ] Saya menambah dokumentasi.
    Contributor Requirements (Syarat Kontributor) dan Lain-Lain:
    • [x] Saya sudah membaca (I have read) CONTRIBUTING dan sudah menyetujui semua syarat.
    • [ ] Saya telah menambahkan docstring yang memberikan penjelasan maksud dari kode yang saya buat.
    • [ ] Saya menggunakan bahasa Indonesia untuk memberikan penjelasan dari kode yang saya buat.
    Unit Testing dan Linting:
    • [ ] pytest
    • [ ] flake8

    Environment

    Saya menggunakan (I'm using):

    • os = linux / windows / macOS
    • python = python3 -V (unix) / py -3 -V (Windows-Python launcher)

    linked issue #NOMOR_ISSUE

    opened by Vishesh-dd4723 8
  • feat: menambahkan tutorial rest api menggunakan flask

    feat: menambahkan tutorial rest api menggunakan flask

    Deskripsi (Description)

    Checklist:

    Umum:
    • [x] Saya menambah algoritma terbaru.
    • [ ] Saya memperbaiki algoritma yang sudah ada.
    • [ ] Saya memperbaiki dokumentasi.
    • [x] Saya menambah dokumentasi.
    Contributor Requirements (Syarat Kontributor) dan Lain-Lain:
    • [x] Saya sudah membaca (I have read) CONTRIBUTING dan sudah menyetujui semua syarat.
    • [x] Saya telah menambahkan docstring yang memberikan penjelasan maksud dari kode yang saya buat.
    • [x] Saya menggunakan bahasa Indonesia untuk memberikan penjelasan dari kode yang saya buat.
    Unit Testing dan Linting:
    • [x] pytest
    • [x] flake8

    Environment

    Saya menggunakan (I'm using):

    • os = windows
    • python = python3.x

    linked issue #187

    enhancement python files markdown files request tim python untuk review 
    opened by IlhamriSKY 7
  • try except

    try except

    dalam koding try except diharap tidak menggunakan

    • operator input
    • tidak langsung except menggunakan seperti contoh dibawah ini
    except Exception as e:
     print("catch semua error ", e)
    
    enhancement good first issue 
    opened by slowy07 7
  • Task/loop

    Task/loop

    Deskripsi (Description)

    Checklist:

    Umum:
    • [x] Saya menambah algoritma terbaru.
    • [ ] Saya memperbaiki algoritma yang sudah ada.
    • [ ] Saya memperbaiki dokumentasi.
    • [ ] Saya menambah dokumentasi.
    Contributor Requirements (Syarat Kontributor) dan Lain-Lain:
    • [x] Saya sudah membaca (I have read) CONTRIBUTING dan sudah menyetujui semua syarat.
    • [ ] Saya telah menambahkan docstring yang memberikan penjelasan maksud dari kode yang saya buat.
    • [x] Saya menggunakan bahasa Indonesia untuk memberikan penjelasan dari kode yang saya buat.
    Unit Testing dan Linting:
    • [x] pytest
    • [ ] flake8

    Environment

    Saya menggunakan (I'm using):

    • os = windows
    • python = py 3.9

    linked issue #NOMOR_ISSUE

    help wanted 
    opened by ghost 7
  • Update Konten & Kapitalisasi

    Update Konten & Kapitalisasi

    Sudah ditambah contoh penulisan "Hello World". Kapitalisasi kyk nama Guido van Rossum diganti. Kelebihan ditambah sedikit.

    Deskripsi (Description)

    Checklist:

    Umum:
    • [ ] Saya menambah algoritma terbaru.
    • [ ] Saya memperbaiki algoritma yang sudah ada.
    • [ ] Saya memperbaiki dokumentasi.
    • [ ] Saya menambah dokumentasi.
    Contributor Requirements (Syarat Kontributor) dan Lain-Lain:
    • [ ] Saya sudah membaca (I have read) CONTRIBUTING dan sudah menyetujui semua syarat.
    • [ ] Saya telah menambahkan docstring yang memberikan penjelasan maksud dari kode yang saya buat.
    • [ ] Saya menggunakan bahasa Indonesia untuk memberikan penjelasan dari kode yang saya buat.
    Unit Testing dan Linting:
    • [ ] pytest
    • [ ] flake8

    Environment

    Saya menggunakan (I'm using):

    • os = linux / windows / macOS
    • python = python3 -V (unix) / py -3 -V (Windows-Python launcher)

    linked issue #NOMOR_ISSUE

    markdown files request docs team untuk review 
    opened by FeliciaWilliam 5
  • Operator identitas

    Operator identitas

    Deskripsi (Description)

    Menambahkan operator identitas

    Checklist:

    Umum:
    • [x] Saya menambah algoritma terbaru.
    • [ ] Saya memperbaiki algoritma yang sudah ada.
    • [ ] Saya memperbaiki dokumentasi.
    • [x] Saya menambah dokumentasi (Basic/operator/README.md).
    Contributor Requirements (Syarat Kontributor) dan Lain-Lain:
    • [x] Saya sudah membaca (I have read) CONTRIBUTING dan sudah menyetujui semua syarat.
    • [x] Saya telah menambahkan docstring yang memberikan penjelasan maksud dari kode yang saya buat.
    • [x] Saya menggunakan bahasa Indonesia untuk memberikan penjelasan dari kode yang saya buat.
    Unit Testing dan Linting:
    • [ ] pytest
    • [x] flake8

    Environment

    Saya menggunakan (I'm using):

    • os = windows
    • python = py -3 -V (Windows-Python launcher)

    linked issue #32

    opened by Dikihmd01 5
  • Update README.md

    Update README.md

    Deskripsi (Description)

    Checklist:

    Umum:
    • [ ] Saya menambah algoritma terbaru.
    • [ ] Saya memperbaiki algoritma yang sudah ada.
    • [x] Saya memperbaiki dokumentasi.
    • [ ] Saya menambah dokumentasi.
    Contributor Requirements (Syarat Kontributor) dan Lain-Lain:
    • [x] Saya sudah membaca (I have read) CONTRIBUTING dan sudah menyetujui semua syarat.
    • [x] Saya telah menambahkan docstring yang memberikan penjelasan maksud dari kode yang saya buat.
    • [x] Saya menggunakan bahasa Indonesia untuk memberikan penjelasan dari kode yang saya buat.
    Unit Testing dan Linting:
    • [x] pytest
    • [ ] flake8

    Environment

    Saya menggunakan (I'm using):

    • os = windows
    • python = py 3.9

    linked issue #NOMOR_ISSUE

    opened by ghost 5
  • Operator

    Operator

    • [x] Operator aritmatika
    • [x] Operator penugasan
    • [x] Operator perbandingan
    • [x] Operator logika
    • [x] Operator Identitas
    • [x] Operator keanggotaan
    • [x] Operator bitwise
    enhancement good first issue basic 
    opened by norinorin 5
  • Penambahan algoritma sorting

    Penambahan algoritma sorting

    Description

    penambahan algoritma sorting:

    • [x] bead sorting
    • [x] bubble sort
    • [x] pop sort
    • [ ] quick sort
    • [ ] merge sort
    • [ ] bitonic sort
    • [ ] bogo sort
    • [ ] bucket sort
    • [ ] circle sort

    jangan lupa dengan membuat sub issue jika ingin mengambil salah satu dari sorting,jikalau mau menambahkan contoh sorting selain diatas bisa comment atau assign

    tampilan dari cara membuat sub issue Screenshot_2022-11-03-05-53-35_1366x768

    menggunakan doctesting dan memliki penjalasan singkat tentang algoritma yang diberikan

    contoh doctesting

    def perkalian(a: int, b: int) -> int:
        """
        perkalian antara dua bilangan a dan b
        >>> perkalian(3, 3)
        9
        >>> perkalian(7, 5)
        35
        """
        return a * b
    

    Penggunaan

    OS : Linux / Windows / MacOS
    Python: minimal 3.0

    tambahan lainnya

    untuk konsep cara pull request bisa membacanya pada CONTRIBUTING.md

    enhancement good first issue 
    opened by slowy07 0
  • Penambahan Tutorial Rest API using flask

    Penambahan Tutorial Rest API using flask

    Hallo Team Bellshade, saya tertarik dengan konsep repositori tutorial menggunakan bahasa indonesia.

    Saya ingin berkontribusi mengenai rest api menggunakan python, namun sepertinya tidak masuk kedalam tipe tutorial yang tertera pada readme.

    Contoh tutorial saya dapat dilihat disini Rest Api.

    enhancement 
    opened by IlhamriSKY 2
  • Penambahan struktur data

    Penambahan struktur data

    description

    update penambahan implementasi struktur data pada python

    note: issue ini akan dimulai setelah issue yang lama sudah diselesaikan

    folder : struktur_data

    • binary tree

      • [x] avl_tree
      • [x] basic binary tree
      • [x] binary search tree (done: @sykrabadi )
      • [x] #224
      • [x] binary tree traversals
      • [ ] fenwick tree
      • [ ] lazy segment tree
      • [ ] lowest common anchestor
      • [ ] merge dua binary tree
      • [ ] non rekursift segment tree
      • [ ] red black tree
      • [ ] segment tree
      • [ ] wavelet tree
    • hash

      • double hash
      • hash table
      • hash table dengan linked list
      • quadratic probing
    • heap

      • binomial heap
      • generic heap
      • heap max
      • heap min
      • random heap
      • skew heap
    • linked list

      • sirkular linked list
      • deque doubly
      • double linked list
      • cek palindrome
      • merge 2 list
      • single linked list
      • swap node
    • queue

      • circular queue
      • circular dengan linked list
      • linked queue
      • priority queue menggunakan list
      • queue list
      • queue pseudo stack
    • stack

      • stack
      • evaluasi postfix
      • konversi infix ke postfix
      • koversi infix ke prefix
      • evaluasi prefix
      • stack dengan double linked list
      • stack dengan single linked list
      • problem stock span
      • algoritma dijkstras two stack
    • trie

      • trie

    saya menggunakan

    OS : Linux / Windows / MacOS Python: diatas versi 2

    tambahan lainnya

    • buka issue yang ingin dipilih kemudian assign
    • lakukan fork
    • kemudian lakukan perubahan atau penambahan sesuai dari issue
    • menggunakan type hints dan doctstring sebagai contoh dibawah ini
    def hitung_diameter_lingkaran(radius: float) -> float:
     """
     menghitung diameter dari sebuah lingkaran
     rumus:
     diameter: 2 * radius
     >>> hitung_diameter_lingkaran(12)
     24.0
     """
     return float(2 * radius)
    

    kemudian disarankan dengant testing lokal dengan menginstall flake8 dan pytest pytest

    pytest . --doctest-modules --ignore=Basic/
    

    atau bisa juga dengan

    pytest namafile.py --doctest-modules --ignore=Basic/
    

    flake8

    flake8 . --ignore=E203,W503,W504 --max-complexity=25 --max-line-length=88
    
    • jika sudah maka lakukan pull request
    • usahakan message commitnya mengikuti dari salah satu dibawah ini (contoh)
      • add: menambahkan algoritma sigmoid
      • feat: menambahkan algoritma sigmoid
      • fix: memperbaiki kesalahan pada algoritma sigmoid
    • membaca peraturan dan pedoman kontribusi
    enhancement wait 
    opened by slowy07 0
Owner
Bellshade
Komunitas untuk mengelola dan menulis kode untuk proyek pendidikan sumber terbuka Indonesia
Bellshade
Python character encoding detector

Chardet: The Universal Character Encoding Detector Detects ASCII, UTF-8, UTF-16 (2 variants), UTF-32 (4 variants) Big5, GB2312, EUC-TW, HZ-GB-2312, IS

Character Encoding Detector 1.8k Jan 8, 2023
Fuzzy String Matching in Python

FuzzyWuzzy Fuzzy string matching like a boss. It uses Levenshtein Distance to calculate the differences between sequences in a simple-to-use package.

SeatGeek 8.8k Jan 8, 2023
The Levenshtein Python C extension module contains functions for fast computation of Levenshtein distance and string similarity

Contents Maintainer wanted Introduction Installation Documentation License History Source code Authors Maintainer wanted I am looking for a new mainta

Antti Haapala 1.2k Dec 16, 2022
Paranoid text spacing in Python

pangu.py Paranoid text spacing for good readability, to automatically insert whitespace between CJK (Chinese, Japanese, Korean) and half-width charact

Vinta Chen 194 Nov 19, 2022
An implementation of figlet written in Python

All of the documentation and the majority of the work done was by Christopher Jones ([email protected]). Packaged by Peter Waller <[email protected]>,

Peter Waller 1.1k Jan 2, 2023
Compute distance between sequences. 30+ algorithms, pure python implementation, common interface, optional external libs usage.

TextDistance TextDistance -- python library for comparing distance between two or more sequences by many algorithms. Features: 30+ algorithms Pure pyt

Life4 3k Jan 2, 2023
Python flexible slugify function

awesome-slugify Python flexible slugify function PyPi: https://pypi.python.org/pypi/awesome-slugify Github: https://github.com/dimka665/awesome-slugif

Dmitry Voronin 471 Dec 20, 2022
Python Lex-Yacc

PLY (Python Lex-Yacc) Copyright (C) 2001-2020 David M. Beazley (Dabeaz LLC) All rights reserved. Redistribution and use in source and binary forms, wi

David Beazley 2.4k Dec 31, 2022
Python library for creating PEG parsers

PyParsing -- A Python Parsing Module Introduction The pyparsing module is an alternative approach to creating and executing simple grammars, vs. the t

Pyparsing 1.7k Dec 27, 2022
A simple Python module for parsing human names into their individual components

Name Parser A simple Python (3.2+ & 2.6+) module for parsing human names into their individual components. hn.title hn.first hn.middle hn.last hn.suff

Derek Gulbranson 574 Dec 20, 2022
Python port of Google's libphonenumber

phonenumbers Python Library This is a Python port of Google's libphonenumber library It supports Python 2.5-2.7 and Python 3.x (in the same codebase,

David Drysdale 3.1k Dec 29, 2022
A Python library that provides an easy way to identify devices like mobile phones, tablets and their capabilities by parsing (browser) user agent strings.

Python User Agents user_agents is a Python library that provides an easy way to identify/detect devices like mobile phones, tablets and their capabili

Selwin Ong 1.3k Dec 22, 2022
A non-validating SQL parser module for Python

python-sqlparse - Parse SQL statements sqlparse is a non-validating SQL parser for Python. It provides support for parsing, splitting and formatting S

Andi Albrecht 3.1k Jan 4, 2023
An anthology of a variety of tools for the Persian language in Python

An anthology of a variety of tools for the Persian language in Python

Persian Tools 106 Nov 8, 2022
Widevine KEY Extractor in Python

Widevine Client 3 This was originally written by T3rry7f. This repo is slightly modified version of his repo. This only works on standard Windows! Usa

Vank0n (SJJeon) 68 Dec 29, 2022
A Python app which can convert normal text to Handwritten text.

Text to HandWritten Text ✍️ Converter Watch Tutorial for this project Usage:- Clone my repository. Open CMD in working directory. Run following comman

Kushal Bhavsar 5 Dec 11, 2022
Etranslate is a free and unlimited python library for transiting your texts

Etranslate is a free and unlimited python library for transiting your texts

Abolfazl Khalili 16 Sep 13, 2022
Python Q&A for Network Engineers

Q & A I am often asked questions about how to solve this or that problem, and I decided to post these questions and solutions here, in case it is also

Natasha Samoylenko 30 Nov 15, 2022
py-trans is a Free Python library for translate text into different languages.

Free Python library to translate text into different languages.

I'm Not A Bot #Left_TG 13 Aug 27, 2022